Senin, 11 April 2016

etika, filsafat, dan komunikasi

Etika berasal dari bahasa Yunani, yaitu Ethos. Ethos sendiri berarti adat, cara berfikir. Dengan kalimat jamak, berarti memikirkan. Berarti dapat diartikan Ethos adalah ilmu yang mempelajari cara berfikir, yang membahas cara berperilaku dalam adat.

Kebebasan adalah unsur utama dalam etika. Prinsip kesadaran moral adalah tataran yang perlu diketahui untuk memposisikan tindakan individeu dalam kerangka nilai moral. Etika memuat unsur hakiki bagi seluruh tindakan moral. Prinsip tindakan modal mengandaikan pemahaman menyeluruh individu atas tindakannya sebagai manusia

Kebebasan adalah unsur pokok dan utama dalam wacana etika, karena etika bersifat rasional karena etika mengandaikan kebebasan. Orang bertanggung jawab atas segala sesuatu yang disebabkan olehnya. Pertanggungjawaban adalah situasi dimana orang menjadi penyebab bebas. Hati nurani adalah penghayatan tentang nilai baik atau buruk hubungan yang konkret.



ada tujuh perspektif yang berhubungan:
-          Perspektf politik
-          Perpektif sifat manusia
-          Perspektif dialogis
-          Perspektif situasional
-          Perspektif religius
-          Perspektif utilitarian
Perspektif legal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar