Jumat, 10 Juni 2016

Privasi dan kerahasiaan

Privasi dapat diartikan sebagai hal pribadi yang dimiliki seseorang dan tidak boleh diketahui oleh pihak mana pun ( pribadi). Tetapi, menurut Louis Alvin Day privasi adalah hak untuk dibiarkan atau hak untuk mangontrol publikasi yang tidak diinginkan tentang urusan personal seseorang.

Setiap orang memiliki privasi tersendiri, termasuk public figure. Privasi setiap orang juga amemiliki hak atas privasi yang dapat diartikan bagai hak dari setiap orang untuk melindungi aspek- aspek pribadi kehidupannya untuk dimasuki dan digunakan oleh orang lain.

Saat ini, kebanyakan media sudah melanggar hal privasi dalam menyajikan beritanya. Hal ini dikarenakan semakin banyaknya persaingan dalam hal pemberitaan dan ingin menimbulkan kesan sensasional. Kehidupan para public figure pun saat ini di media sudah tidak memiliki privasi, mereka terus menerus diberitakan walaupun hal itu belum tentu benar dan sudah mengganggu privasi mereka. Hal ini lah yangbamat disayangkan, kode etik jurnalistik yang seharusnya menghargai privasi narasumber kini perlahan luntur karena semakin ketatnya persaingan.
Konfidensialitas atau kerahasiaan adalah kewajiban untuk menyembunyikan nama narasumber informasi atau informasi itu sendiri dari pihak ketiga dalam kondisi tertentu. Hal ini sama seperti menjaga privasi seseorang.
                        Konfidensialitas harus dijaga, karena:

ü  Kemampuan untuk menyimpan rahasi merupakan perwujudan otonomi individu.
ü  Setiap orang butuh ruang pribadi.
ü  Konfidensialitas membutuhkan rasa saling percaya.
ü  Konfidensialitas penting untuk mencegah tindakan menyakiti orang lain.


ü  Konfidensialitas merupakan sarana untuk mewujudkan tujuan kelompok sosial.

1 komentar:

  1. Sands Casino New Jersey | Free Online Casino Games
    Free Online Casino Games: The Best and Most Popular New Jersey Slots, Table Games, Poker, Slots, Video Poker, & the latest Promotions.‎The Free Casino · ‎Poker Slots · ‎Poker Stars Slots 샌즈 카지노 도메인

    BalasHapus